Jaringan Komputer

Terangkan hubungan antara TCP/IP dan OSI model.
OSI Model terdapat 7 lapisan, sedangkan untuk TCP/IP hanya 4 model yang juga mencakup model2 OSI.

7th  -  layer: Application Services
6th  –  layer: Presentation Services
5th  -  layer: Session Communications
4th  -  layer: Transport Communications
3rd  -  layer: Network Communications
2nd  -  layer: Data-link Physical connections
1st  -  layer: Physical Physical connections

gambar ilustrasi untuk hubungan antara tcp/ip dengan OSI
http://www.protocols.com/pbook/images/tcpipmap.gif
2.     Bagaimana cara kerja TCP dan UDP?

TCP
1.
mengirm dan menerima segmen–segmen informasi dengan panjang data bervariasi pada suatu datagram internet.
2. TCP menjamin realibilitas hubungan komunikasi karena melakukan perbaikan terhadap data yang rusak, hilang atau kesalahan kirim.
3. Memberikan nomor urut pada setiap paket yang dikirimkan.

User Datagram Protocol (UDP).
1. tidak mementingkan realibilitas
2. Tidak melakukan retransmission
3.     Bagaimana cara kerja hub, switch dan router. apa perbedaannya?

Cara kerja Hub:
membagi sejumlah bandwidth yang ada.

Switch:
  1. Pada saat paket diterima Bridge, akan diperiksa apakah MAC address yang dituju tersambung pada port yang sama dengan MAC address pengirim.
  2. Jika pada port yang sama, maka pengiriman paket tidak diteruskan pada port yang lainnya.
  3. Jika tidak, maka akan diteruskan ke port jaringan yang mengandung MAC address tujuan.
  4. Dengan demikian, terbentuk jalur logikal dalam Switch yang akan membuat dua buah jaringan berkomunikasi, sehingga jaringan lainnya tidak terganggu. Dengan demikian, pada Switch kecepatannya tidak terbagi-bagi, melainkan masing-masing port memiliki bandwidth yang penuh sehingga kecepatan tranfer data-pun akan menjadi lebih tinggi dibandingkan dengan Hub.

    Router:
    mengirimkan data berdasarkan informasi pada layer 3. Router membuat keputusan berdasarkan jalur terbaik untuk pengiriman data dalam jaringan dan kemudian menghantarkan paket menuju port dan segment yang sesuai.

    perbedaan:
    Hub: merupakan peralatan yang dapat menghubungkan beberapa komputer menjadi satu jaringan. Biasanya dikelompokkan berdasarkan jumlah port yang dimiliki.
    switch: Sekilas Switch sangat mirip dengan Hub, tetapi keduanya berbeda. Pada Switch, paket diteruskan berdasarkan MAC address yang disimpan dalam table MAC Address yang dimiliki Switch. Switch bekerja pada layer 2 pada model OSI.
    Router: peralatan jaringan yang beroperasi pada layer OSI 3 (network layer).
4. Apa keunggulan packet switching network ?
1.
efisiensi line sangat tinggi
2. jaringan packet-switched dapat membuat konversi data-rate.
3. ketika traffic mulai padat, beberapa call diblok
4. prioritas dapat digunakan. Jadi kalau sebuah node mempunyai sejumlah queued packet untuk ditransmisikan, paket dapat ditransmisikan pertama kali berdasarkan prioritas yang lebih tinggi. Paket-paket ini mempunyai delay yang lebih kecil daripada lower-priority packets.
5. Sebutkan contoh internet domain name selain domain negara dan sebutkan peruntukkannya (4).

.org = web yang dibuat untuk organisasi
.gov = web pemerintah
.com : merupakan top level domain yang ditujukan untuk kebutuhan “commercial”.
.edu : merupakan domain yang ditujukan untuk kebutuhan dunia pendidikan (education).
6.    Sebutkan apa itu protocol ? dan sebutkan contohnya?

Protokol adalah aturan-aturan main yang mengatur komunikasi diantara beberapa komputer di dalam sebuah jaringan, aturan itu termasuk di dalamnya petunjuk yang berlaku bagi cara-cara atau metode mengakses sebuah jaringan, topologi fisik, tipe-tipe kabel dan kecepatan transfer data.
contohnya:
ethernet, local talk, token ring, atm, fddi,

  • Digg
  • Del.icio.us
  • StumbleUpon
  • Reddit
  • RSS

0 comments:

Post a Comment